Selasa, 23 April 2019

Isu Konseling dalam Multikultur

            Indonesia merupakan salah satu negara multikultural. Menurut Muhammad Basrowi dan Soeyono multikultural merupakan pengakuan pluralisme budaya yang menumbuhkan kepedulian untuk mengupayakan agar kelompok-kelompok minoritas terintegrasi ke dalam masyarakat dan masyarakat mengakomodasi perbedaan budaya kelompok-kelompok minoritas agar kekhasan identitas mereka di akui. Keragaman yang dimiliki Indonesia, di satu sisi adalah merupakan anugerah yang sangat berharga dan harus dilestarikan. Untuk memahami nilai-nilai dan budaya kita, kita harus memahami sejarah budaya tersebut. Jadi seorang konselor kita perlu memahami klien kita yaitu memahami persepsi pengalaman individual yang mereka alami dalam hidupnya. 
Di dalam Negara yang multikultur, masyarakat terbentuk dari individu-individu. Individu-individu yang terdiri dari berbagai latar belakang tentu akan membentuk suatu masyarakat heterogen yang terdiri dari kelompok sosial. Dengan terjadinya kelompok sosial itu maka terbentuklah suatu lapisan masyarakat atau kelas sosial dalam masyarakat. Lalu apa pengertian dari kelas sosial? Bagaimana proses terjadinya kelas sosial tersebut? Dan gejala sosial apa yang cenderung akan terjadi ditengah kehidupan masyarakat. 






Referensi :


Basrowi, Muhammad dan Soeyono. 2004. Memahami Sosiologi. Surabaya: Lutfansah Meditama
        
George Ritzer, Douglas J. Goodman. 2004. Teori Sosiologi Modern. Jakarta: Prenada Media


Hassan Shadily. 1989. Sosiologi Untuk Masyarakat Indonesia. Jakarta: PT. Bina Aksara.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kasus dalam Kelas Sosial Sungai Raya Mengantisipasi kian maraknya pengemis  yang beroperasi disejumlah titik di Kubu Raya, membuat Kep...